Category: LAM TEKNIK

Home » LAM TEKNIK
Panduan SAKTI LAM TEKNIK
Post

Panduan SAKTI LAM TEKNIK

Sistem Akreditasi Teknik Indonesia (SAKTI) adalah sistem yang dikembangkan oleh LAM Teknik untuk proses akreditasi program studi keteknikan. SAKTI digunakan untuk melakukan pengajuan akreditasi, penyetaraan akreditasi dan pengajuan banding terhadap hasil akrditasi. Untuk mengakses SAKTI, Program Studi (PS) melakukan pendaftaran pada SAKTI untuk mendapatkan akun pengguna bagi satu orang perwakilan UPPS. Unit Pengelola Program Studi...

JADWAL PELAKSANAAN AKREDITASI PROGRAM STUDI
Post

JADWAL PELAKSANAAN AKREDITASI PROGRAM STUDI

 LAM TEKNIK Jadwal Pengajuan Akreditasi Program Studi Jadwal pelaksanaan pengajuan akreditasi PS dibawah LAM Teknik terbagi dalam 3 batch pertahun dengan rincian:1. Batch 1 : Minggu ke-1 bulan Januari – Minggu ke-3 bulan April (15 Minggu)2. Batch 2 : Minggu ke-1 bulan Mei – Minggu ke-3 bulan Agustus (15 Minggu)3. Batch 3 : Minggu ke-1...

Peraturan BAN-PT
Post

Peraturan BAN-PT

Peraturan BAN-PT No. 19 Tahun 2022 Tentang Cakupan Akreditasi Program Studi Pada LAM (Lampiran 6-7) Download Peraturan BAN-PT No. 9 Tahun 2020 Tentang Kebijakan Pengalihan Akreditasi Program Studi Dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi Ke Lembaga Akreditasi Mandiri Download Peraturan BAN-PT Nomor 31 2022 tentang IAPS Kedinasan Lingkup Teknik Download PerBAN-PT No 1 Tahun 2023...

Program Bantuan Pemerintah untuk Transformasi Akreditasi Program Studi Tahun 2023
Post

Program Bantuan Pemerintah untuk Transformasi Akreditasi Program Studi Tahun 2023

Menindaklanjuti Surat Direktur Kelembagaan Nomor: 2080/E3/DT.03.08/2023 tanggal 26 April 2023 perihal seperti pokok surat di atas, bersama ini kami sampaikan bahwa pada tahun 2023 Direktorat Kelembagaan, Ditjen Diktiristek menyelenggarakan Program Bantuan Pemerintah untuk Transformasi Akreditasi Program Studi pada 6 (enam) Lembaga Akreditasi Mandiri (LAMEMBA, LAMSAMA, LAM TEKNIK, LAM INFOKOM, LAMDIK, dan LAMPTKes). Adapun penerima bantuan...